SANGALU—Tahun ini adalah Presidensi untuk G20.
Presidensi G20 Indonesia merupakan momentum strategis sebagai tuan rumah.
Presidensi G20 Indonesia mempromosikan pemulihan ekonomi dunia yang inklusif dan komitmen penanggulangan perubahan iklim.
Dilansir dari akun @indonesiabaik.id, Minggu 16 Januari 2022, berikut 7 agenda prioritas yang dibahas pada Presidensi G20 Indonesia:
1.Exit Policy to Support Recovery
Bagaimana G20 melindungi negara negara yang masih menuju pemulihan ekonomi.
Baca Juga: Ketahui Dua Masalah Tiroid Ini, Simak Penjelasan Dokter Decsa